Karena kesulitan dalam mencari sumber bau, maka untuk proyek saya kali ini adalah ingin menciptakan alat pendeteksi sumber bau terutama untuk mencari sumber bau bangkai tikus. Cara kerjanya alatnya yaitu bau yang paling dominan/ paling kuat dalam suatu area akan diterima alat sensor sensitif pendeteksi bau pada alat ini. Selanjutnya besar tingkat bau akan di tampil pada layar. Semakin kuat bau maka semakin besar angka yang ditampilkan. begitu juga sebaliknya. Sedangkan cara penggunaan yaitu : dengan menyalakan alat dengan menekan tombol ON , maka akan tampil pada layar angka sebagai indikator tingka bau. setiap berpindah tempat tentunya tingkat bau paling kuat yang diterima alat ini akan berbeda. dengan mengarahkan ketempat yang memiliki angka yang besar berarti semakin dekat dengan sumber bau. jika lebih dekat sumber bau maka akan dengan mudah mencarinya.
Rancangan Biaya :
1. Alat sensor bau : Rp 1.200.000
2. LCD : Rp 50.000
3. Batu Batrai : Rp 10.000
4. Sistem Operasi : Rp 800.000
4. Lain-Lain : Rp 300.000
_____________ +
Rp 2.360.000
Untuk Waktu Pengerjaan mencapai 1 bualan
Sekian Proyek saya, Jika ada salah kata saya mohon maaf, jika ada masukan mohon sampaikan pada kolom komentar di bawah ini. Terima Kasih